Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pekalongan 2019 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pekalongan

BPS Kabupaten Pekalongan melayani permintaan atau konsultasi data setiap hari Senin–Jumat pukul 08.00–15.30 WIB / Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Pekalongan juga melayani secara online melalui email : bps3326@bps.go.id atau melalui Facebook, Tiktok, Instagram, dan WhatsApp: 081326543326

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pekalongan 2019

Nomor Katalog : 4102004.3326
Nomor Publikasi : 33260.1925
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 26 Desember 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.72 MB

Abstraksi

Publikasi Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pekalongan Tahun 2018-2019 merupakan salah satu publikasi yang dihasilkan dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) 2018 dan Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) 2018 yang diintegrasikan dengan data dari beberapa Instansi/Dinas/Lembaga terkait.
Publikasi ini menyajikan gambaran keadaan dan tingkat perkembangan kesejahteraan rakyat/masyarakat Kabupaten Pekalongan. Oleh karena itu, data yang disajikan dalam publikasi ini dapat dipergunakan sebagai salah satu informasi dan
referensi untuk evaluasi hasil pembangunan sosial ekonomi masyarakat, dan perencanaan kegiatan yang akan dilaksanakan pada masa mendatang oleh Pemerintah
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pekalongan  (Statistics of Pekalongan Regency)Jl. Mayjen Sutoyo No. 633 Wiradesa Pekalongan-->Jalan Rinjani Nomor 3 Kajen

Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten PekalonganTelp. (0285) 3831007 E-mail : bps3326@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik